You are here
Home > MOTOGP

Presiden Joko Widodo akan menerima rombongan pebalap MotoGP di Jakarta

MEDIABALAP.com (Jakarta) – Presiden Joko Widodo akan menerima rombongan pebalap MotoGP di Jakarta pada Rabu 16 Maret 2022. Menteri BUMN Erick Thohir mengungkapkan hal itu dalam temu media di Jakarta, Minggu. “Saya sampaikan, Alhamdulillah pada Rabu 16 Maret 2022, Presiden Joko Widodo akan menerima rombongan para pebalap MotoGP yang berkenan hadir ke

Sean Gelael Berbalas Pantun Dengan Sandiaga Uno Bicarakan MotoGP Mandalika

MEDIABALAP.com (Jakarta) – Perbincangan seru terjadi antara pebalap Tim Jagonya Ayam, Sean Gelael, dengan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno, dalam acara live IG “Ngantri” (Ngobrol bareng Mas Menteri) di akun @pesona.indonesia dan @gelaelized, Sabtu (5/3) malam. Semua bermula dari berbalas pantun di antara keduanya. Mas Menteri, sapaan akrab Sandiaga,

MotoGP Indonesia 2022 berlangsung di Mandalika tapi di Jakarta juga meriah

MEDIABALAP.com (Jakarta) - Balapan MotoGP Indonesia Grand Prix 2022 akan berlangsung di Mandalika namun ternyata suasana meriah pun terjadi di Jakarta, karena ada acara khusus di temppat khusus di Jakarta, dipusatkan di Oval Atrium Epicentrum. PT ITDC dan MGPA berkolaborasi dengan PT Pertamina, menghadirkan gelora suksesnya pelaksanaan balapan MotoGP dengan informasi

Marquez juara dunia MotoGP 2017

MEDIABALAP.com (Valencia) - Pebalap Repsol Honda, Marc Marquez, meraih gelar juara dunia MotoGP yang keempat kalinya setelah pesaing terdekatnya dari Ducati, Andrea Dovizioso, terjatuh saat keluar dari lintasan pada balapan seri terakhir di Sirkuit Ricardo Tormo, Valencia, Spanyol, Minggu. Marquez yang start dari posisi terdepan memang difavoritkan menjadi juara dunia menyusul

Marquez dan Pedrosa Berterima kasih pada penggemarnya di Jakarta

MEDIABALAP.com (Jakarta) - Pebalap Moto GP Marc Marquez dan Dani Pedrosa kembali mengunjungi Jakarta untuk mengikuti “meet & greet” dengan penggemar dan mereka menyatakan terima kasih atas dukungan selama ini. Temu ramah dengan penggemar tersebut diawali dengan makan malam Duo pembalap Moto GP Honda itu bersama para petinggi PT Astra Honda

Dovizioso juara MotoGP Jepang disusul Marquez

MEDIABALAP.com (Motegi, Jepang) - Andrea Dovizioso yang menunggal Ducati, memenangi perlombaan menegangkan dengan juara bertahan Marc Marquez dari tim Repsol Honda dalam balapan MotoGP seri ke-15 musim kompetisi 2017 di Sirkuit Twin Ring Motegi, Jepang, Minggu. Dovizioso, yang mengamankan juara kelima musim ini, menjadi yang tercepat di GP Jepang dengan catatan waktu

Rossi prima ambil bagian pada lomba MotoGP Aragon

MEDIABALAP.com (Madrid) - Valentino Rossi dinyatakan dapat ambil bagian pada MotoGP Aragon akhir pekan ini di Spanyol, tiga pekan setelah pebalap Yamaha itu mengalami patah tulang kaki pada dua tempat. "Sore ini Valentino Rossi sukses menyelesaikan pemeriksaan medis wajib yang dilakukan oleh Kepala Petugas medis Motorland Aragon, Clemente Millan," demikian pengumuman

Dovizioso juara MotoGP Catalunya

MEDIABALAP.com (Catalunya, Spanyol) - Dengan mengejutkan, pebalap Ducati, Andrea Dovizioso, meraih gelar juara pada dua seri beruntun setelah memenangi balapan MotoGP 2017 seri GP Catalunya di Sirkuit Barcelona-Catalunya, Spanyol, Minggu. Tambahan 25 poin yang dikantongi dari Spanyol membuat pebalap berkebangsaan Italia itu naik ke peringkat kedua klasemen sementara MotoGP 2017 dan

Valentino Rossi cedera ketika berlatih

MEDIABALAP.com (Roma) - Pebalap kondang Valentino Rossi menderita cedera dada dan perut dalam kecelakaan saat latihan Kamis (25/05)  waktu setempat dan dibawa ke rumah sakit, kata tim Yamaha. Rossi (38) mengalami cedera saat sedang latihan di Mondavio di Pesaro Urbino, di dekat Rimini. “Dia dibawa ke rumah sakit setempat untuk menjalani pemeriksaan, tempat

Pedrosa juara MotoGP Jerez

MEDIABALAP.com (Jerez) - Dani Pedrosa yang membela tim Repsol Honda, tampil sebagai juara pada GP Spanyol 2017 yang berlangsung di Sirkuit Jerez, Minggu waktu setempat. Pedrosa menorehkan waktu 45 menit 26,827 detik, unggul dari rekan satu timnya Marc Marquez yang berada di urutan kedua dengan perolehan waktu 45 menit 32,963 detik. Sejak

Top